Langkah Pertama
Sambungan internet anda harus online terlebih dahulu. Buka Microsoft word 2007 anda pada bagian sidebar kiri atas terdapat Office button klik New. Kemudian pada blank and recent klik new blog post lalu klik create.
Setelah itu pada new blog account pilih provider blog anda “choose your blog provider” klik blogger ( diumpamakan anda pengguna http://www.blogger.com ) dan pilih next.
Langkah Keempat
Anda akan masuk pada New blogger account, silahkan masukkan username dan password anda ( user password anda pada blogger.com ) dan klik ok.
Langkah Kelima
Langkah Keenam
Silahkan memutuskan hubungan internet anda. Kini anda bisa menulis secara offline pada Microsoft word 2007 yang didesain khusus untuk pengguna blog. Ada 2 bagian blog post yakni title dan tulisan kita, contohnya saja saya menuliskan title : Posting blog secara offline dan tulisan : Posting secara offline menggunakan Microsoft word 2007 itu mudah.
Langkah Ketujuh
Setelah kita selesai menuliskannya. Maka sambungan internet kita harus online. Klik Publish dan anda akan mendapati Contacting blog provider. Tunggu beberapa saat lalu anda akan disuruh memasukkan username dan password kembali.
Langkah Kedelapan
- Selamat mencoba...
- Rekan - rekan blogger juga bisa mengetahui tutorial ini secara lengkap dengan mendownload file pdf disini
wehehehe... makin hebat aja kowe ndi...
ReplyDeletenice tutor
Ma kasih ya..ternyata gampang2 susah juga
ReplyDeletehttp://iisdhian21.blogspot.com
Wah jadi semangat nulis nih, bisa sering-sering posting..makasih tutorialnya ntar ta coba.
ReplyDeletelha kepriwek kalo mau langsung offline aja? soale dirumah belum ada internet?
ReplyDeleteMaaf numpang ngelink....
ReplyDelete-----------------------------------
artikel kesehatan
download pdf jawapos
yoga
review
BitDefender
artikelnya bagus juga nih...salam kenal...^_^
ReplyDeletethanks ya cepluk, hehee..
ReplyDeletenumpang share link saya juga ya...
http://www.theblognews.tk