Kepanitiaan 17 agustusan at my residential Setelah 3 minggu aku beserta teman – teman kampung mengadakan lomba 17 agustusan, dan hari ini rangkaian lomba yang diadakan karang taruna usai sudah. Berbagai pengalaman aneh, lucu masih kuingat ( ya..iyalah masih 3 minggu gitu loh), mulai persiapan lomba yang belum beres saat hari H, gelak tawa anak – anak yang mengikuti lomba, perselisihan pendapat antar panitia untuk mengadakan bazaar setelah lomba berakhir ( yang sampai sekarang masih gantung keputusannya ), kena marah warga yang di halaman rumahnya ada pohon mangga ( berniat untuk masang umbul – umbul, tapi setelah melihat banyak pencit / mangga di halaman salah seorang warga maka temen – temen iseng berniat untuk mengambil nya tapi keburu kepergok yang punya.Nasib…nasib). Ternyata menjadi seorang pemimpin ( ketua 17san kampung;aku), harus tahan banting, palagi kepanitiaan ini temen – temen memiliki latar belakang yang berbeda seperti anak SMA yang sibuk untuk study, udah ada yan...
creative young Indonesian bloggers